Dosa Tombol Share



16 Januari 2015
Dosa Tombol Share

wahai tombol “share”
berapa banyak berita bohong dan fitnah
yang berhasil kau sebarkan?


bagaikan setan,
kau ajak manusia untuk berbuat dosa
dengan hanya sekedar menekan dirimu

kubacakan doa-doa
agar kau menjauh dari umat manusia

Comments

Popular posts from this blog

The United States and the Late Empire Syndrome: Towards Political Decay?

IS THERE STILL HOPE FOR TUPPERWARE?

The Fate of Gig Workers: Between Flexibility and Uncertainty